Ilmu pengetahuan sangat di butuhkan oleh manusia untuk mencapai kebahagiaan hidup. baik di dunia maupun di akhirat. Sehubungan dengan itu Allah mengajarkan kepada Nabi Adam dan semua keturunannya dengan ilmu pengetahuan itu manusia dapat melaksanakan tugasnya dalam kehidupan ini. oleh karena itu Allah menyuruh, menganjurkan, dan memotivasi umatnya agar menuntut ilmu pengetahuan. Membaca Al…