Pendidikan tentu saja merupakan satu entitas yang penting dilakukan bagi kemajuan masyarakat dan bangsa. Tanpa pendidikan sulit membayang suatu masyarakat mampu melakukan transformasi sosial seperti yang dibayangkan secara bersama-sama: masyarakat adil dan makmur. Pertanyannya kemudian apa dan bagaimana pendidikan seharusnya? Buku ini menjawab seputar pertanyaan ultimate itu. Sebab dalam …