Tulisan dalam buku yang sedang pembaca pegang, merupakan bagian yang tak terpisahkan dari hasil penelitian pada Tahun 2014. Dari hasil penelitin Tahun 2014 tersebut, di edit sehingga menjadi sebuah buku yang diterbitkan di tahun 2015. Dalam buku ini memuat 6 (enam) naskah yang merupakan kajian di Bidang Aliran Keagamaan pada Puslitbang Kehidupan dengan judul: 1. Kristenisasi Berbalut Gel…