Text
Keterampilan Dasar Mengajar
Buku ini berisikan wawasan profesi dan etika pengajaran serta petunjuk praktis tentang pelaksanaan pengajaran mikro dan uraian beberapa keterampilan dasar mengajar yang perlu dilatihkan dalam pengajaran mikro, serta beberapa strategi aktif yang perlu digunakan oleh praktikan dalam mengupayakan fariasi kegiatan pembelajaran.
Buku ini juga berisi contoh format-format yang digunakan dalam kegiatan pembelajaran yang telah disesuaikan dengan kurikulum berdasarkan kurukulum 2013.
Tidak tersedia versi lain