Kematian keluarga Abyakta telah ramai terdengar di warga Desa Poncol Magetan. Peristiwa tahun 1968 ini telah menimbulkan luka di warga desa, 30 orang lebih warga meninggal dunia akibat di amuk Massa, termasuk di dalamnya Rhandra Abyakta dan Ibunya Arkadewi. Keluarga dari Mahadi Abyakta, bangsawan yang saat itu terkaya di desanya. Gedong tua adalah bukti sejarah, tempat di mana warga mengha…
Dareen, seorang anak berkebutuhan khusus yang dibuang oleh ibu kandungnya, disebut penulis sebagai 'Kupu-kupu Surga'. Seorang anak dengan kecerdasan di atas anak seusianya, tinggal di panti dan tidak ada satu pun calon orang tua angkat yang melirik padanya sehingga ia menjadi anak terakhir penghuni panti. Cipto, ayah angkat sekaligus pemilik panti yang selalu membesarkan hatinya, meyakinka…
"Dengarkan aku Ashita ... kau bebas melakukan apapun yang kau mau, jalan dengan lelaki manapun aku tak peduli. Hiduplah seperti apa adanya dirimu. Aku menikahimu hanya untuk menghiburku. Hibur aku seperti yang kaulakukan pada puluhan lelaki di tempat kerjamu dulu, hanya itu yang kubutuhkan." Hatiku hancur, sulit rasanya menyatukan serpihan kembali. Air mata terasa ingin runtuh tapi coba …
"Tidaaaaaak!!" Gadis itu berteriak kencang sesaat setelah melihat dirinya terbaring di atas ranjang pada kamar sebuah motel tanpa mengenakan sehelai pakaian dan hanya tertutupi selimut tebal. Tangisnya pecah, mengutuk akan apa yang terjadi pada dirinya. Mencoba berpikir berulang-ulang, menerka apa yang terjadi dengannya, percuma. Kesedihan menghunjam sangat dalam, memukul- mukul pada hati…
"Jika tiada dosa yang mengalir saat kubunuh dirimu, akan kulakukan!" Daniyah pernah mengatakan itu padaku saat mengira aku adalah suaminya. Alasan itulah yang membuatku datang dan menyamar sebagai saudara kembarku. Agar aku benar-benar yakin apa benar Daniyah yang telah membunuh suaminya yang juga saudara kembarku sesuai apa yang dituduhkan polisi padanya. Matanya terbelalak saat menguc…
Namaku Seyra Citra Ayunindya. 37 tahun. Belum menikah. Kesepian. Tak usah lagi kujabarkan bagaimana rasa sepi ini menghantui, saat semua sahabat lebih memilih untuk berkumpul bersama keluarga. Aku sendiri, di sini. Di. depan televisi dengan segudang pekerjaan di laptop juga drama korea yang tak kunjung habis setiap judulnya. Tertegun, setelah pesan yang kukirimkan di kolom group sahabatk…